Sabtu, 22 Februari 2014

3 (tiga) Cara menjaga ibadah supaya dapat istiqomah

Sobat muslim yang berbahagia,
Ibadah merupakan cara untuk mendekatkan diri kepada Alloh SWT. Namun dalam kita beribadah, kadang meningkat bahkan lebih cenderung semakin hari semakin menurun. Sama halnya ketika tiba bulan Romadhon kita seakan akan meningkatkan ibadah kita dengan melaksanakan sunnah sunnah Rosul yang yang tidak biasa kita laksanakan. Tetapi ketika bulan Romadhon terlewati maka semua aktifitas tersebut juga kita tinggalkan.
Bagaimana cara supaya ibadah kita tetap dapat istiqomah?
Alhabib Ali Al jufri menjelaskan ada 3 (tiga) cara menjaga supaya ibadah kita dapat tetap istiqomah.
1.      Do’a dan Pengharapan kepada Alloh SWT.
Yaitu setiap malam atau selesai sholat mohon kepada Alloh agar diberikan ketaatan kepadaNya. Memohon dengan kesungguhan dan pengharapan, karena ketaatan dalam beribadah adalah karuniaNya.
“Ya Alloh, bantulah hamba untuk terus mengingat-Mu(berdzikir), bersyukur kepada-Mu dan melaksanakan ibadah dengan baik kepada-Mu”
2.      Menjaga anggota badan dari perkara Haram : Pendengaran, Penglihatan dan Perkataan (Lisan).
Artinya hendaklah setiap hari kita menjada 3 perkara ini setiap waktu berpuasa dipagi hari dan ketika berbuka dimalam hari. Menjaga pandangan dari apa yang dilarang/diharamkan Alloh SWT, menjaga telinga dari pendengaran sesuatu yang tidak disukai Alloh seperti mengumpat, mengadu domba. Yang ketiga menjaga lisan (mulut) kita dari sesuatu yang tidak disukai Alloh seperti menceritakan keburukan orang lain, menyakiti hati, menuturkan kata-kata yang mengandung kebohongan.
Apabila seseorang dapat menjaga pendengaranm penglihatan dan perkataannya, maka disitu seseorang telah mensucikan hatinya.
3.      Pastikan setiap dari kita beribadah, hati senantiasa kita hadirkan bersama Alloh.
Alloh SWT berjanji kepada sesiapa yang berusaha untuk menghadirkan hati bersama Alloh akan ditunjukkan jalan-Nya yang benar.
Semoga bermanfaat….

sumber gambar : http://ayodakwah.com/

14 komentar:

  1. Balasan
    1. alhamdulillaah..heheheh...tinggal tulis dan posting saja....

      Hapus
  2. Alhamdulillah artikel sangat bermanfaat, terimakasih mas e .

    BalasHapus
  3. Kiranya inspirasi dari artikel berikut ini patut Anda baca
    http://cafeilmubrilly.blogspot.com/2014/06/tentang-keteguhan.html
    http://cafeilmubrilly.blogspot.com/2013/12/istiqamah.html

    BalasHapus
  4. Blognya bagus, cuma picture-picturenya yang bagus dooong

    BalasHapus
  5. Sangat Berguna Sekali , jangan lupa untuk kunjungi blog saya , blognyaandhika12.blogspot.com

    BalasHapus
  6. Alhamdulillah...
    kunjungi blog saya y..

    BalasHapus
  7. http://terbarudaripelangi.blogspot.com/2017/11/pria-ini-nekat-membesarkan-otot-sebesar.html
    http://terbarudaripelangi.blogspot.com/2017/11/cerita-driver-ojek-online-yang-antar.html
    Berbagi cerita itu indah , mari coba dibaca :D

    BalasHapus

Komentar Anda mengenai Postingan ini sangat Saya butuhkan Untuk menjadi bahan evaluasi agar menjadi lebih baik.
Follow blog saya, maka saya akan siap follow blog Anda.
Mudah-Mudahan Artikel di Atas Bermanfaat bagi kita semua.
Berkata-Katalah Yang baik, agar Hidup Anda menjadi lebih baik.

 Toko Mebel | Furnitur Jepara | rebana hadroh Jepara H.Muhsin | Mebel Jepara | Furniture jepara | Mebel Furniture Jepara | Pengrajin Hadroh rebana Jepara

Please follow me...!!!!